Postingan

"KAU" tak lebih dari tangan tanpa pemilik !!!

                                  (06.50) / 23.02.2013) Aku adalah Kebingungan itu Sendiri confusion dengan satu titik, confusion dengan dua titik, confusion dengan titik tak terhingga,            confusion  confusion masih berlanjut, confusion bergerak jelas disetiap kelip mata ini, confusion memajangkan tangan-tangannya,  memeluk erat, membuat pengap dan perlahan mencekik leher ini.  "KAU" tak lebih dari tangan tanpa pemilik !!! "KAU" mengalir dan mengikis seperti air, menemani dan mengikat diri seolah jiwa ini adalah "KAU" (06.50) / 23.02.2013) Pagi,,,,,(ini bukan sapaan) meskipun sebenarnya ini sudah sangat siang aku kembali memeluk erat kebingungan diantara baris kemalasan dan takdir negeri ini.... "catatan yang tak pernah selesai," adalah kalimat yang paling sering ku utarakan, bagaimana tidak pagi ini aku "kembali menerimanya", menerima "KAU" yang membuatku tampak seperti seorang remaja yang duduk di baw

Kliping Warna 1

Pagi ini semuanya masih sama, hanya suara jangkrik dan terkadang bunyi tuts-tuts keyboard yang sayup mayup terkadang terdengar terkadang menghilap, lenyap bersama kebuntuan yang terus mendesa diantara tirai kelam pikiran, apa yang coba ditulis ternyata tak lebih dari "fuuuuiiiih,,,huuuuuh" debu yang akan hilang begitu saja,,,"haah aku benar-benar lega, setidaknya saat ini aku masih bisa menulis" 

Tarif SMS Naik, Pelanggan "No Coment"

Gambar
1 Juni 2012 lalu harusnya menjadi babak baru pertelekomunikasian di negeri ini. Bagaimana tidak sistem atau skema sms antar operator yang dulu menggunakan skema SKA (sender keep all) di gantikan dengan skema interkoneksi berbasis biaya (cost based interconnection) . Perbedaan pada skema ini sendiri jelas berimbas pada tarif sms antar operator, kalau pada skema "SKA" operator yang menerima pesan singkat (khusus untuk operator yang berbeda) jelas tidak menerima apa-apa sedangkan pada sistem interkoneksi berbasis biaya, operator yang menerima sms mendapatkan keuntungan sebesar Rp 23-/ sms (mengikuti hasil perhitungan interkoneksi tahun 2010). Alasan utama penggantian skema ini sendiri sebenarnya adalah untuk meminimalisir "sms spam" yang beredar di masyarakat (yang katanya cukup mengganggu). Pergantian sistem atau skema pesan singkat ini akhirnya menimbulkan dua pertanyaan utama  yaitu (1) apakah masyarakat sendiri benar-benar  menikmati sistem baru ini yang katanya

Coretan Dini Hari

Gambar
Hari ini, aku menuliskan namamu “Firasat”, di atas daun-daun yang berguguran Melukiskan “kata percaya” diantara batang tree of life Menitipkan “doa-doaku” pada gemeresik angin Makaaaaaa......a Biarkanlah aku puas, menunggu pagymu yang masih lelap bersembunyi diantara butir-butir embun...... ah,, andai saja google bisa memetakan labirin hati ini....